Berita Liga Jerman: Bayer Leverkusen menelan hasil buruk pada laga pekan ke-25 Bundesliga musim 2024/25, karena mereka harus mengakui keunggulan tim tamu, Werder Bremen, dengan skor 0-2 pada pertandingan yang dimainkan di Bay Arena, Sabtu (08/03) malam WIB.