Hasil NBA: Chicago Bulls Tumbangkan Miami Heat 119-111
2 weeks ago
8
ARTICLE AD BOX
Josh Giddey membukukan 28 poin, 16 rebound dan 11 assist untuk triple-double ketujuhnya musim ini dan Nikola Vucevic mengemas 20 poin dan 11 rebound untuk membawa tuan rumah Chicago Bulls meraih kemenangan 119-111 atas Miami Heat, Rabu (9/4) malam.