Norbertas Giga Mengaku Prawira Tidak Bermain Sesuai Strategi

1 week ago 1
ARTICLE AD BOX
Berita Basket IBL: Prawira Bandung meraih kemenangan 82-81 atas Pacific Caesar Surabaya pada lanjutan Indonesian Basketball League (IBL) 2025 di GOR Pacific Caesar Surabaya, Rabu, 15 Januari 2025. Center Prawira Bandung, Norbertas Giga mengakui jika permainan yang ditampilkan tidak sesuai strategi.
Read Entire Article