Resmi Perpanjang Kontrak, Mohamed Salah Nikmati Kehidupannya di Liverpool
2 weeks ago
4
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Mohamed Salah resmi memperpanjang kontraknya bersama Liverpool, sebuah langkah yang memperpanjang masa baktinya di Anfield hingga genap satu dekade.